SmartWatch

Wellcome To My Blogger, Selamat Membaca KRISNA KURNIAWAN B11.2022.07807

Selasa, 23 April 2024

Redmi Watch 3 Active

 Redmi Watch 3 Active





Apakah Anda sudah siap menjadikan kesehatan sebagai prioritas? Jika ya, Redmi Watch 3 Active menawarkan lebih dari 100 mode kebugaran. Fitur-fitur tersebut yang akan memantau beragam aktivitas olahraga Anda setiap hari. Dengan fitur-fitur canggih seperti pemantauan tidur dan detak jantung, Anda dapat mengukur dan meningkatkan kesehatan dengan mudah. 


Tak perlu khawatir soal baterai, karena smartwatch ini dapat bertahan hingga 12 hari dalam penggunaan sehari-hari. Produk ini cocok bagi Anda yang ingin mengoptimalkan rutinitas kebugaran tanpa kehilangan koneksi dengan keseharian.

Health monitoring3 fitur
Jumlah exercise mode100
GPS
Swimproof
Daya tahan baterai12 hari (penggunaan standar), 8 hari (penggunaan berat)
WarnaHitam, abu-abu
LayarLayar LCD 1,83 inci
Ukuran46,94 mm x 38,88 mm x 10,94 mm
Mode kesehatan(Pelacakan saturasi oksigen, pemantau detak jantung, pemantau kualitas tidur)
Berat41,67 g
Menstrual cycle tracker
Pemantauan denyut jantung?
Pemantauan kualitas tidur
Waterproof5 ATM
Bahan strapTidak diketahui
Jangkauan pergelangan tangan135-200 mm
SensorSensor oksimetri optik, sensor pemantau detak jantung, sensor kualitas tidur
Fitur lainnyaPengisian daya secara magnetis, daya tahan baterai hingga 12 jam
NFC
KompatibelSmartphone Android 6.0, iOS 12.0, atau lebih baru
Notifikasi



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Amazfit T-Rex Pro

  Amazfit T-Rex Pro Jika Anda mencari  smartwatch  pria tahan banting, Amazfit T-Rex Pro menawarkan keandalan standar militer yang teruji. P...